Assalamu’alaikum
wr.wb
Salam
sejahtera bagi kita semua.
Sebelumnya perkenankan kami untuk memperkenalkan diri.
Kami dari VALERIN Tour &
Travel bekerja sama dengan Pelita Tour. Kami merupakan biro penyedia
jasa yang bergerak dalam bidang pelayanan Pariwisata. Kami beralamatkan di Jl,
PLN 18 Bumiayu / Belakang kantor PLN Bumiayu.
Dengan ini perkenankan kami mengajukan Proposal
Penawaran Paket Wisata. Adapun daftar harga paket wisata tergantung jauh dan
dekatnya tujuan wisata. Terlampir salah satu contoh paket wisata yang unik dan
sangat berkesan serta bisa memberikan banyak EDUKASI mengenai alat transportasi
Kereta Api dan wisata alam karena wisata ini bukan sembarang wisata sehingga
tidak membosankan dibandingkan dengan wisata wisata pada umumnya, dan masih
banyak paket wisata yang lainnya seperti wisata religi Ziaroh dll. Merupakan
suatu penghargaan terbesar bagi kami apabila Bpk/Ibu memberikan kepercayaan
kepada kami dalam program wisata.
Demikian Pengajuan Proposal Penawaran Paket Wisata
dari kami. Atas perhatiannya kami ucapkan banyak terima kasih.
Wassalamu’alaikum
wr.wb
Hormat
Kami
VALERIN
Tour & Travel
|
1.
|
Nama Kota
|
PURBALINGGA
|
2.
|
Nama Paket Wisata
|
OWABONG NAIK KERETA
|
3.
|
Objek Wisata Utama
|
OWABONG & AKUARIUM RAKSASA PURBAYASA PANCURAN MAS
|
4.
|
Lama Waktu Pelaksanaan
|
1 Hari
|
5.
|
Masa Berlaku Paket Wisata
|
2016
|
|
|
|
Kegiatan Hari Pertama
|
|
|
Jam
08.00
Peserta
kumpul di Stasiun Bumiayu
Jam
08.15
breafing
dan melakukan doa bersama dilanjutkan pengenalan stasiun dan pengenalan alat
transportasi kereta api dilanjutkan chek in sambil menunggu kereta tiba
Jam
09.00
Kereta
tiba peserta naik kereta menuju stasiun Purwokerto, dalam perjalanan tour
leader melakukan edukasi mengenai kereta api
Jam
09.42
Kereta
tiba di stasiun Purwokerto peserta menuju bus jemputan yang telah disiapkan
di stasiun Purwokerto
Jam
10.00
Peserta
menuju Akuarium Raksasa Purbayasa Pancuran Mas
Jam 11.00
Peserta
tiba di lokasi Akuarium Raksasa Purbayasa Pancuran Mas atau yang lebih
dikenal Akuarium Purbayasa, Akuarium Raksasa ini mempunyai berbagai ragam
ikan dan binatang laut yang berasal dari Asia, Australia, Eropa, Afrika
hingga Amerika, yang menjadi daya tarik Akuarium Raksasa ini adalah ikan
raksasa dari Amazon yaitu Arapaima Gigas yang memiliki
panjang lebih dari 2 meter, selain ikan disini juga ada istana burung,
taman buah naga dan masih banyak lagi yang lainnya.
Obyek
wisata ini memang berbeda, disini tidak hanya memberikan hiburan melainkan
memberikan tambahan ilmu pengetahuan alam tentang dunia ikan tawar, unggas dan tumbuh tumbuhan, sehingga sangat cocok untuk
EDUKASI sekaligus rekreasi alam.
Jam
12.00
Istirahat
Sholat dan Makan
Jam
13.00
Peserta
menuju Owabong
Tempat
wisata Owabong adalah tempat wisata yang didominasi sebagian besar dengan
wahana airnya, tempat wisata ysnag satu ini sangat cocok untuk berwisata
dengan keluarga dan sekkolah, karena wahana yang ada disini bisa dimainkan
atau dinikmasti oleh semua kalangan usia walaupun ada beberapa dapat
dimainkan dengan batasan umur, ditempat wisata ini terdapat bermacam macam
wahana seperti kolam olympic dengan standar internasional, papan luncur, waterboom dengan ketinggian
13 meter dan merupakan tertinggi di Jawa Tengah, kolam sesat, pesawat fokker,
pantai bebas stunami, kolam pesta air, kolam akhir, kanal arus, kolam terapi
ikan, arena gokart, kolam ember tumpah, flying fox, kolam air hangat, bioskop
4 dimensi, jet coaster dan masih banyak lagi.
Jam
16.00
Peserta
harus sudah keluar dari kolam atau wahana air untuk siap siap pulang
sekaligus belanja oleh oleh dihalaman depan owabong dan menuju bis
Jam
16.30
Bis
berangkat menuju stasiun Purwokerto
Jam
17.30
Kereta
berangkat menuju Bumiayu
Jam
18.12
Kereta
sampai di Bumiayu
Peserta
pulang kerumah masihng masing
|
Fasilitas Yang Termasuk Dalam Paket Wisata (Ketik ‘YA’ pada kolom
kecil apabila ada)
|
|||
SNACK
|
YA
|
Termasuk Dokumentasi Photo
|
|
Paket Termasuk Makan Siang
|
|
Termasuk Dokumentasi Video
|
YA
|
Paket Termasuk Makan Malam
|
|
Tiket KA KAMANDAKA
|
|
Termasuk Pemandu Wisata
|
YA
|
Bumiayu –
Purwokerto Rp. 40.000,-
|
|
Termasuk BBM Kendaraan
|
YA
|
Purwokerto – Bumiayu
Rp. 55.000,-
|
|
Termasuk Tiket Masuk Wisata
|
YA
|
PP Rp. 95.000,-
|
|
P3K/Obat obatan
|
YA
|
Bus Pariwisata
AC, DVD
|
YA
|
Harga Paket
Wisata (per orang) Menurut Jumlah Peserta
|
||||
Jenis Paket
|
30 Orang
|
45 Orang
|
57 Orang
|
Keterangan
|
PP Kereta
|
Rp. 165.000,-
|
Rp. 145.000,-
|
Rp. 135.000,-
|
Blm termasuk tiket KA
|
Berangkat Kereta
|
Rp. 175.000,-
|
Rp. 155.000,-
|
Rp. 145.000,-
|
Blm termasuk tiket KA
|
Non Kereta
|
Rp. 190.000,-
|
Rp. 170.000,-
|
Rp. 160.000,-
|
Bus Pariwisata
|
Nama Tour
|
VALERIN Tour & Travel
|
No. Telp / Handphone
|
(0289) 430457 / 0818603500
|
Alamat E-mail
|
arifhidayat8p@gmail.com
|